Berita
Disdukcapil Bombana Tetap Buka Saat Libur Panjang
Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bombana tidak mengambil cuti bersama saat libur panjang Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW dan persiapan pemilu 2024. Kantor Disdukcapil tetap buka melayani masyarakat yang membutuhkan dokumen kependudukan seperti KTP-el. Kepala ... Read More
ASN dan P3K Disdukcapil Bombana Antusias Ikuti Sosialisasi Aplikasi e-KINERJA untuk Meningkatkan Kinerja dan Pelayanan Publik
Untuk meningkatkan kinerja dan pelayanan publik, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bombana mengadakan sosialisasi pengembangan fitur aplikasi layanan kepegawaian sistem informasi kinerja elektronik atau e-KINERJA, Senin (5/2/2024). Kegiatan yang diikuti oleh pegawai ... Read More
Ombudsman RI Perwakilan Sulawesi Tenggara,Bantu Tingkatkan Kepatuhan Pelayanan Publik di Disdukcapil Bombana
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bombana mendapatkan pendampingan langsung dari Ombudsman Republik Indonesia (ORI) Perwakilan Sulawesi Tenggara (Sultra) dalam rangka meningkatkan standar kepatuhan pelayanan publik, Selasa (6/2/2024). Pendampingan ini bertujuan untuk ... Read More
Disdukcapil Bombana Bersama Dua OPD Lainnya Jadi Penanggung Jawab Coffee Morning Perdana, Bahas Isu Nasional dan Pembangunan Daerah
Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Bombana menggelar kegiatan Coffee Morning Perdana di Paviliun Rujab Bupati Bombana, Selasa (9/1/2024). Kegiatan ini diikuti oleh pejabat daerah, kepala dinas, camat, kepala desa, tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh pemuda, dan perwakilan media massa. Coffee Mo ... Read More
DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN BOMBANA MELAKUKAN KEGIATAN JEMPUT (JEBOL) PEREKAMAN KTP-EL BERDASARKAN DAFTAR POTENSIAL PEMILIH PEMILIHAN PEMULA(DP4) DI SMA 03 BOMBANA
Dalam rangka mengsukseskan Pemilihan (PEMILU) 2024, DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL (DISDUKCAPIL) KABUPATEN BOMBANA. terus melakukan kegiatan jemput bola perekaman KTP-EL Bagi masyarakat yang masuk dalam daftar pemilih pemilihan pemula (DP4) 2024, Adapun target dari Dinas Kependudukan dan Pe ... Read More
Showing 81 to 85 of 85 results





